SELAMAT DATANG DI DISDIK KAB.BANJAR

Liana Penny,ST.,MS
Berita Terbaru
Disdik Banjar Sosialisasikan IKM Bidang Pendidikan Kecamatan
Dinas Pendidikan Kabupaten Banjar melaksanakan kegiatan Sosialisasi Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar (IKM), di SMPN 1 Martapura, Kamis (14/7/2022). Masa pandemi covid-19 merupakan salah satu kondisi khusus yang menyebabkan ketertinggalan pembelajaran (learning loss) yang berbeda beda pada capaian peserta didik. Satuan pendidikan atau kelompok satuan pendidikan perlu mengembangkan kurikulum dengan prinsip diversifikasi sesuai dengan kondisi satuan […]
Disdik Banjar Gelar Sosialisasi Persiapan ANBK
Dinas Pendidikan Kabupaten Banjar melalui Bidang PSMP melaksanakan Sosialisasi persiapan Asesment Nasional berbasis Komputer (ANBK) bagi kepala satuan Pendidikan Sekolah Menengah Pertama, di SMPN 3 Martapura, Selasa (19/7/2022). Asesmen Nasional perlu dilakukan untuk meningkatkan mutu pendidikan. Asesmen ini dirancang untuk menghasilkan informasi akurat untuk memperbaiki kualitas mengajar, yang pada gilirannya akan meningkatan hasil belajar murid. […]

240 Guru Agama Islam Ikuti Seminar Kurikulum Merdeka dan Platform Merdeka Mengajar
Asosiasi Guru Agama Islam Indonesia cabang Kabupaten Banjar bekerjasama dengan Dewan Pengurus Wilayah Asosiasi Guru Agama Islam Indonesia Kalimantan Selatan. Dibawah binaan Dinas Pendidikan Kabupaten Banjar dan Kemenag Kabupaten Banjar melaksanakan seminar sehari implementasi kurikulum merdeka dan platform merdeka mengajar, di Aula KH. Kasyful Anwar Disdik Banjar, Martapura, Selasa (19/7/2022). Dalam rangka pemenuhan fungsi dan […]
Bimtek Asesment Nasional Bagi Satuan Pendidikan Non Formal Tahun 2022
Bidang Paud Pendidikan NonFormal/Kesetaraan Dinas Pendidikan Kabupaten Banjar melalui Forum Komunikasi Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (FK PKBM) melaksanakan kegiatan bimbingan tekhnik Asesment Nasional berbasis komputer (ANBK) tahun 2022 bagi satuan Pendidikan Non Formal Sanggar Kegiatan Belajar (SPNF SKB) dan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) se Kabupaten Banjar, Kamis (21/7/2022) di Grand Dafam Banjarbaru. Kegiatan dilaksanakan […]